Monday, January 9, 2017

mengerti

untuk mengerti terang bila ada gelap
untuk mengerti benar bila ada salah
untuk mengerti adil bila ada firnah
untuk mengerti bahagia bila ada duka
untuk mengerti kaya bila ada miskin
untuk mengerti bebas bila ada kekang
untuk mengerti  damai bila ada  perang
untuk mengerti hidup bila ada umur
untuk mengerti hampa bila ada isi
untuk mengerti panjang bila ada pendek
untuk mengerti lurus bila ada bengkok
untuk mengerti dangkal bila ada dalam
untuk mengerti dekat bila ada jauh
untuk mengerti tinggi bila ada pendek
untuk mengerti dingin bila ada panas
untuk mengerti cinta bila ada benci
untuk mengerti datang bila ada pergi
untuk mengerti kurang bila ada lebih
untuk mengerti langit bila ada bumi
untuk mengerti diri sendiri bila ada orang lain
untuk mengerti maju mundurlah dahulu
untuk mengerti nafas bila masih hidup
untuk mengerti hidup bila ada mati